Banyak Keseruan Pawai HUT Tasikmalaya Ke-387, Peserta Mengeluh “Lieur”

Gema Mitra – Kab. Tasik
Ribuan peserta mengikuti pawai dalam rangka memperingati HUT ke-387 Tasikmalaya di area (Gedung Bupati). Hal itu yang membuat banyak peserta mengeluhkan pusing.
“Lieur, mau pulang tapi susah,” kata bu Eka peserta pawai dari Kecamatan Tanjungjaya.

Senada dengannya, Ibu Lindia yang juga seorang penata rias pengantin yang berasal dari Desa Tanjungjaya mengatakan bahwa saking banyaknya peserta, macet tak tertahankan membuat pusing.
“Lieur pisan,” ungkapnya sembari memegangi kepala.
Banyak sekali yang bisa disaksikan dari iring-iringan peserta pawai. Untuk yang penasaran dengan keseruannya silakan datang langsung ke Gebu, dan siapkan diri dengan kemacetan yang sudah menunggu di sepanjang jalan. (elhida)

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *